OUT-TAKE – Untuk mengisi waktu senggang tidak ada salahnya untuk bermain game adventure. Di mana, anda bisa menikmati beragam petualangan di game tersebut. Bahkan, pemainnya di bawa masuk ke dalam game nya, tidak heran jika game ini tidak membuat pemainnya bosan untuk mainkan game tersebut. Bahkan, untuk mainkan game ini sekarang ini sudah bisa menggunakan smartphone baik secara online atau offline.

Ada berbagai macam game seru yang dapat dimainkan dengan muda, salah satunya adalah game adventure yang saat ini tengah populer di kalangan pemain. Game ini akan membawa pemainnya seperti berada di dunia game tersebut. Untuk menikmati game adventure yang seru ini bisa ketahui terlebih dahulu deretan game adventure yang cocok dimainkan saat senggang.

Inilah Beberapa Deretan Game Adventure yang Cocok Dimainkan Saat Senggang

Saat ini banyak sekali berbagai jenis game yang dapat dimainkan dengan mudah, salah satunya adalah game adventure. Game dengan tema petualangan ini selalu laris dimainkan dan banyak pemain yang selalu penasaran akan game ini. Untuk menikmati game tersebut, disini akan disebutkan deretan game adventure yang cocok dimainkan saat senggang yaitu:

Tom Clancy’s The Division 2

Sukses dengan seri perdananya, developer dari game ini kemudian membuat sekuelnya. Di mana the division 2 menjadi salah satu game adventure yang unggul. Game ini sendiri telah dirilis bulan Maret 2019 dan cukup sukses mengundang perhatian para penggemar game adventure.

Sekuel ini berlatar pada tujuh bulan setelah virus mematikan dirilis di kota New York. Gamer akan merasakan bagaimana sebuah kota besar yang maju, kemudian runtuh akibat ulah manusia sendiri. Pemain juga akan kembali bermain sebagai agen Division yang memberikan harapan terakhir bagi manusia.

Far Cry 5

Far Cry 5 Dawn menjadi seri terbaru yang rilis pada tahun 2019 lalu. Meskipun begitu, ternyata pesona yang ditampilkan oleh game ini masih kalah dibandingkan dengan seri sebelumnya. Seri kelima ini hadir dengan grafis yang cukup luar biasa dan masih layak untuk dimainkan. Anda bisa bertemu dengan kota fiksi Hope County yang diadaptasi dari lokasi negara bagian Montana di Amerika Serikat ditampilkan sangat presisi. Visualisasi yang dimiliki oleh game ini begitu keren, setiap pemain tidak akan menyesal menjelajah dunia di dalam Far Cry 5 yang diselingi baku tembakan, ledakan dan adegan kejar-kejaran dengan pasukan sekte project ad Eden’s Gate.

Yakuza Kiwami 2

Yakuza Kiwami 2 dapat dimainkan melalui platform via steam. Seri ini dikembangkan lagi untuk PC menggunakan engine yang sama dengan Yakuza 6 yaitu dragon engine. Game ini mengisahkan tengan dragon of dojima alias kazuma kiryu, yang sudah pensiun dari clan tojo yang memilih hidup tenang dengan haruka. Dengan grafis yang mantap, anda bisa berpetualang dan bernastalgia di dunia yang cukup luas, tepatnya di Kamurocho dan Sotenbori.

Forza Horizon 4

seri terbaru Forza Horizon 4 ini bisa masuk dalam daftar game yang dapat dimainkan. Berbeda, dengan seri sebelumnya, game ini justru menawarkan pengalaman bermain yang realistis pada setiap event balapannya. Selain itu, pengalaman berkendara dalam video game ini juga akan terasa lebih hidup karena memiliki grafis yang lebih cantik dan tentunya di tambah dengan konsep game open world. Game bisa mengoleksi lebih dari 450 mobil disini dan menjadi seorang Horizon Superstar.

Watch Dogs 2

Watch Dogs 2 adalah seri kedua yang berhasil merebut perhatian gamer. Setelah mendapatkan kritikan dari seri pertamanya, developer dari game ini pun mulai berhati-hati dalam mengembangkan seri gamenya. Hingga pada tahun 2016 lalu, game ini resmi dirilis dengan segala peningkatan signifikan dari seri pendahulunya.

Sempat dipandang sebelah mata oleh para gamer gara-gara pendahulunya, permainan ini sekarang malah dipuji-puji sebagai salah satu game adventure terbaik. Di watch dogs 2, anda bisa menjelajahi seluruh San Fransisco sejak awal permainan. Bahkan, anda bisa menyebarang berlayar menggunakan kapal ke pulau Alcatraz dan penjaranya yang tersohor tersebut.

Horizon Zero Dawn

Horizon Zero Dawan adalah game adventure yang dapat dimainkan melalui PlayStation 4 dan telah dirilis secara ekslusif. Game ini bercerita tentang petualangan seorang anak perempuan bernama aloy yang tingga di masa pasca kiamat yaitu tepatnya pada 1000 tahun di masa depan. Kini game ini telah hadir juga di pC via Steam dan Epic game Store. Selain merasakan gameplay RPG yang menarik dan dibalut dengan grafis yang sangat keren, anda dapat merasakan serunya alur cerita mengikutu perjalanan aloy untuk menentukan arah hidupnya.

Dying Light

Dying Light merupakan sebuah game bertema survibal horror yang dibuat oleh Techland yang merupakan developer dari game seriers Dead Island. Game ini termasuk adenture yang mengisahkan bagaimana sebuah kota maju bisa hancur seketika menjadi neraka dunia. Kisahnya berawal dari sebuah virus misterius yang telah membuat sebagian besar penduduk kota berubah menjadi mayat hidup. Hingga memacu kementerian pertahanan untuk mengunci mati kota ini. Tidak ada yang bisa masuk dan tidak ada yang bisa keluar.

Minicraft

Minicraft menjadi game adventure yang wajib anda coba setidaknya sekali dalam seumur hidup. Game ini menyuguhkan permainan tentang berimajinasi menyusun, menghancurkan dan menempatkan balok pada sebuah dunia yang sangat luas. Tidak hanya membangun, anda juga bisa berinteraksi dengan pemain lain untuk melakukan petualangan hingga menyusun mahakarya bersama-sama.

Game ini pun menjadi game terbaik yang telah dirilis lebih dulu untuk konsol PS4. Saat ini game tersebut telah hadir via PC dan mengisahkan petualangan Sam Bridges untuk menghubungkan kembali wilayah-wilayah di United Cities of America. Game ini juga sudah didukung resolusi 4K dan HDR untuk PC, sehingga memaksimalkan pengalaman bermian layaknya di konsol. Game ini dikembangkan oleh Hideo Kojima berserta tim dengan menggunakan Decima Engine milik Guerilla Games, sudah dipastikan bisa memanjakan mata saat anda mainkan pada PS4 pro.

The witcher 3: Wild Hunt

The Witcher 3 wild hunt adalah salah satu RPG yang memiliki ukuran dunia paling luas. Game ini menghadirkan petualangan yang menegangkan dari Geralt, pria pemburu mosnter yang ada pada seri game sebelumnya, geralt akan dihadapkan dengan berbagai musuh dan permasalahan di perjalanannya.

Dengan temanya adventur yang diisi dengan keragaman budaya berbeda, side quest dengan ceritanya yang menarik, gameplay ini penuh dengan persiapan yang ada, anda wajib mencoba game ini melalui PC.

Itulah deretan game adventur yang cocok dimainkan diwaktu senggang, game tersebut menawarkan kisah petualangan yang seru. Di mana nantinya, pemain akan diajak ke dunia game sehingga seperti masuk ke dalam dunia tersebut. Tidak heran, jika banyak pemain yang senang akan game adventure karena memang seru untuk dimainkan.

Baca Juga : Serunya Main Game Adventure Offline Terbaik Melalui Smartphone

By idwnld8

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *